Kamis, Maret 12, 2009

Proses

Assalamu'alaium Wr.Wb.

Proses adakalanya memang berjalan terasa lambat, ada beberapa hal yang menyebabkan hal itu terjadi, salahsatunya adalah kontribusi yang kurang, serta inkonsistensi terhadap sistim yang sedang dibangun.

tanpa melihat siapa yang lebih bertanggung jawab, karena memang ga ada, yang patut dimintai pertanggung jawaban, dan ga ada pula yang patut dipertanggung jawabkan, karena semua itu murni adalah bentuk komitmen yang tulus, yang terlahir dari kepentingan yang semu, ya semoga bukan karena faktor emosional semata, karena jika demikian, sulit untuk menagih konsistensinya.

yang faktor emosional memang diperlukan semata untuk menyemangati kepentingan rasional, karena jika tidak mungkin terasa hambar karena sistim memang dilahirkan dan terbentuk juga karena faktor emosional juga.

entah mungkin karena pola manajemen waktu yang belum berjalan, dan semoga bukan karena ketidak pedulian dan keacuhan terhadap komitmen, tapi semoga masih tersisa sedikit hati nurani yang menyimpan keinginan serta asa yang belum saatnya di wujudkan, untuk itu memang diperlukan jiwa-jiwa spartan, yang boleh sedikit bebal, terhadap kebosanan, demi menjaga konsistensi itu.

selamat bekerja, menjalani hidup seperti sedia kala..........

Wassalam,

Tidak ada komentar: